Sepanjang Hari Ini Sumbar Diguncang Gempa 52 Kali

PADANG-Hingga pukul 21.00 WIB telah terjadi gempa tektonik sebanyak 52 kali di Sumbar. Gempa berpusat di kawasa wilayah Samudera Hindia Pantai Barat Sumatera. Episenter gempabumi terletak pada koordinat 2,92 LS dan 99,98 BT, atau tepatnya berlokasi di laut pada jarak 105 km arah tenggara Kota Tua Pejat, Kabupaten Kepulauan Mentawai, Provinsi Sumatera Barat pada kedalaman 26 km.

Kekuatan gempa berkisar dari 4 SR hingga 6 SR. Masyarakat yang ada di pusat perbelanjaan berhamburan mencari pintu keluar. Masyarakat saat ini di masing-masing rumah waspada akan adanya gempa susulan.

Berikut data gempa bumi sepanjang hari ini :