Nasabah Bank BRI Wajib Tahu, Kode Error Brimo Lengkap dengan Arti dan Maksudnya

Ilustrasi Brimo
Ilustrasi Brimo

Daftar Kode Error Brimo

Arti Kode Transaksi BRImo BBR002P: Kesalahan User Id atau Password.

Arti Kode Transaksi BRImo PC92: Koneksi internet tidak stabil.

Arti Kode Transaksi BRImo 30: Sedang di lakukan peningkatan pada layanan BRImo.

Arti Kode Transaksi BRImo P7: User Id anda sedang digunakan mengakses internet banking.

Arti Kode Transaksi BRImo 9999: User Id dan Password telah di Blokir.

Arti Kode Transaksi BRImo 4901: Gagal login user sedang digunakan).

Arti Kode Transaksi BRImo MT 05: Data yang di input tidak valid.

Arti Kode Transaksi BRImo Sick: Masalah pada aplikasi.

Arti Kode Transaksi BRImo Sism: Kesalahan sistem BRImo.

Arti Kode Transaksi BRImo Sire: Gagal registrasi BRImo.

Itulah informasi tentang kode error Brimo yang wajib diketahui setiap nasabah Bank BRI yang menggunakan aplikasi Brimo. Semoga artikel ini bermanfaat. (RC2)